Bertahan Hidup dengan Periuk | Ekspedisi Pulau Sabu (3)

2018-08-18 271

Perempuan-perempuan tangguh Pulau Sabu berjalan kaki keliling pulau. Memanggul periuk demi bertahan hidup. Bagi mereka, pembeli adalah jarum dalam tumpukan jerami.



Meski pamor periuk kian meredup, para penjaga tradisi ini berusaha bertahan. Mereka teguh berjuang melawan zaman.